Wednesday, September 11, 2024
Ads
HomePERSIBRonal Surapradja, Sosok Artis Ibu Kota yang Mencitai Persib

Ronal Surapradja, Sosok Artis Ibu Kota yang Mencitai Persib

BERITABANDUNG.id – Komedian sekaligus artis terkenal Indonesia, Ronal Surapradja, mengisahkan pesan penting dalam perjuangannya mencintai Persib Bandung di Jakarta.

Ronal Surapradja menjadi salah satu pendukung Persib Bandung yang beraktivitas di ibu kota.

Di Jakarta, tentunya mayoritas pencinta sepak bola adalah pendukung Persija dan sisanya klub lain, termasuk Persib Bandung.

Di Liga Indonesia, Persija Jakarta dan Persib Bandung selalu menghadirkan pertandingan besar yang memiliki tensi tinggi dan menarik banyak sorotan.

Rivalitas antara kedua suporter klub tersebut bukan menjadi rahasia lagi.

Ronal Surapradja pun memiliki pesan penting dalam perjuangannya mencintai Persib di Jakarta.

Hal ini disampaikan oleh Ronal dalam channel YouTube Persib Bandung. (Red)

Most Popular

Recent Comments